Hai sobat pembelajar! 😊 Coba ingat-ingat lagi berapa jenis teks yang sudah kalian ketahui sebelumnya? Kalian tentunya sudah bisa membedakan mana yang merupakan Descriptive text, Procedure text, Recount text, Report text atau Narative text kan?
Nah sekarang yuk kita pelajari sama-sama Analytical exposition text.
Kita intip dulu apa saja yang akan kita pelajari dimateri kali ini 👇1. Fungsi Sosial Analytical Exposition Text 👇
2. Struktur Analytical Exposition Text 👇
3. Unsur Kebahasaan Analytical Exposition Text 👇
Nah, perlu kalian ingat, Analytical Exposition Text biasanya menggunakan simple present tense atau kata kerja bentuk pertama. Selain itu sering pula menggunakan connecting words, mental verb, juga kata penghubung seperti yang terdapat di gambar berikut 👇
Nah sekarang yuk baca contoh Analytical Exposition Text berikut! Coba fahami ya informasi yang terdapat dalam teks berikut 👇
Nah sekarang yuk baca contoh Analytical Exposition Text berikut! Coba fahami ya informasi yang terdapat dalam teks berikut 👇
Tidak ada komentar:
Posting Komentar